TERUNGKAP! Ivan Toney Bertaruh 13x Melawan Klubnya Sendiri

TERUNGKAP! Ivan Toney Bertaruh 13x Melawan Klubnya Sendiri

BD - Bomber Brentford, Ivan Toney akhirnya angkat bicara usai dirinya dihukum tak boleh bermain sepakbola selama delapan bulan.

Pemilik nama lengkap Ivan Benjamin Elijah Toney ini mengaku pernah 13 kali bertaruh untuk tim yang menghadapi klub yang dibelanya, yakni Brentford.

Gokil!

Toney sendiri berjanji akan berbicara terhadap tuduhan salah tersebut:

"Saya akan berbicara secepatnya, tanpa filter," katanya di twitter.

 

Berita Terkait